Musik
Hujan Jatuh Di Tanah


117

Hujan Jatuh Di Tanah

Dengan ringan

1. Hujan jatuh di tanah,*

Juga di atas rumah.

Jatuh di kepalaku,

Hidung tangan kakiku.

2. Mentari menyinari

Dan menerangi bumi.

Menerangi rumahku,

Dan juga halamanku.

*Kata-kata pengganti: Daun jatuh di tanah, Salju jatuh di tanah

Teks dan musik: Moiselle Renstrom, 1889–1956

Dari Merrily We Sing, © 1948, 1975 Pioneer Music Press, Inc.

Digunakan dengan izin. Nyanyian ini boleh disalin untuk penggunaan tertentu, di rumah atau di gereja yang non-komersial.